Beranda Olahraga Selangkah Menuju Gelar Liga Primer Inggris Bagi Liverpool

Selangkah Menuju Gelar Liga Primer Inggris Bagi Liverpool

Liverpool kini hanya berjarak tiga poin dari gelar Liga Primer Inggris berkat penyelesaian akhir yang apik dari Trent Alexander-Arnold

0
M. Salah

Dengan 15 menit tersisa, kemelut di kotak penalti menghasilkan dua sepakan yang cuma mengenai tiang The Foxes, sebelum bola akhirnya jatuh ke kaki Alexander-Arnold, yang mencetak gol kaki kiri pertama dalam kariernya dengan menaklukkan Mads Hermansen. Bek kanan 26 tahun itu dan melepas bajunya dan melakukan selebrasi liar di hadapan para penggemar Liverpool, yang mungkin saja akan ia tinggalkan di akhir musim. dilansir goal.com

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Teratas

Berita Terkait
Berita Terkait